SMK Mikael Surakarta

IHT Implementasi Kurikulum Merdeka

Di hari yang sama, setelah mengikuti seminar Growth Mindset bersama Dr. Ima, para Guru SMK Mikael memperdalam wawasan dan praktik baik dalam penerapan Kurikulum Merdeka. Narasumber dalam kegiatan ini adalah Dr. Ninik Krisitani, M.Pd dari Univ. Negeri Yogyakarta.

Fokus utama dalam pelatihan adalah tentang Capaian Belajar dan bagaimana menerapkan Project Based Learning dalam pembelajaran dengan metode kolaborasi antar mata pelajaran.

Penulis,

Andre Wahyu

Home
Berita
Kontak
Galeri